Jika ditanya apa arti sahabat?
Orang yang paling membuat kamu bisa tertawa?
Seseorang yang dapat memberi kamu nasihat terbaik?
Tidak!!!
Dialah orang yang membantu kamu mencapai potensi. Terkadang orang itu membuat kamu tertawa dan merasa tentram. Tetapi disaat lain, dia menatap mata kamu dan memberitahukan apa yang tidak ingin kamu dengar.
Seorang sahabat sejati bersedia membantu, apapun resikonya agar kamu menjadi orang yang seperti Tuhan inginkan.
Rabu, 08 Juni 2011
Apa arti sahabat?
Label:
coretan singkat,
sahabat
"ku berjuang sampai akhirnya, KAU dapati aku tetap setia"
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar